
Liverpool semakin dekat dengan pemain yang satu ini
Bolabos.com – Liverpool dikabarkan akan mendapatkan amunisi baru Stiker dari Dynamo Kiev
Yarmalenko sudah banyak dikatikan dengan kepindahannya dari juara Ukraina, dengan klub seperti Everton, Barcelona dan Borussia Dortmund kerap dikabarkan tertarik untuk menggunakan jasanya.
Namun dari laporan tersebut mengatakan bahwa The Reds siap mengontraknya secara resmi setelah bersedia membayar harga jual yang tertera di klausul kontraknya sebesar 20 juta euro.
Pergerakan Liverpool dalam mendatangkan pemain berusia 25 tahun tersebut pasti akan menjadi kejuatan, mengingat ia belum pernah dikaitkan dengan klub penghuni Anfield dan fakta saat ini mereka memiliki cukup banyak stok gelandang serang.
Sementara itu, Yarmolenko telah terbukti memiliki kualitas jempol di Eropa. Selama musim di Liga Europa musim lalu, pemain berusia 25 tahunn tersebut mencetak empat gol di sepuluh pertandingan untuk timnya.
Selanjutnya Yarmolenko merupakan kekuatan kunci yang memegang peran pemain nomor 10, dia menjadi kreator untuk timnya, menciptakan 18 peluang serta mempersembahkan tujuh assist.